Rapat Persiapan Pelantikan Calon Kepala Desa Terpilih

Rapat Persiapan Pelantikan Calon Kepala Desa Terpilih


Badan Kesatuan Bangsa dan Politik,   14 Juni 2021 Pukul 10.30 Wib,

Rapat Persiapan Pelantikan Calon Kepala Desa Terpilih dalam Kabupaten Musi Rawas Tahun 2021. Rapat dipimpin oleh Asisten I Setda Kabupaten Musi Rawas.

Asisten I Setda Kab.Mura H.Heriyanto, S.IP, M.Si Menyampaikan, Ada 112 desa Yang Telah Di laksanakan Pemilihan Kepala Desa dan yang akan di laksanakan pelantikan 111 desa, di karenakan ada 1 Desa pelaksanaannya di Tunda. Rencana pelaksanaan pelantikan Calon Kepala Desa Terpilih Tahun 2021 akan dilaksanakan pada tanggal 30 Juni 2021.

Yang pasti kita masih terikat Peraturan Protokol Covid 19 ini, setelah kita menentukan notulen nantinya untuk Pelaksanaannya akan kita laporkan ke Bupati sehingga pelantikan dilaksanakan dengan baik dan tertib pelaksanaannya nanti kita rekomendsikan kepada Ibu Bupati,

Bina Praja Setda Kabupaten Musi Rawas, Muara Beliti Baru Jln. Lintas Sumatra


0 Komentar